Hari ini berkumpul di Bandara Internasional Soekarno Hatta untuk berangkat menuju kota Dubai.
Setibanya di Dubai, Anda akan diajak menuju kota ajman , untuk berfoto di king faisal mosque, pass by quran roundabout, ajman museum, Sharjah corniche, blue souk, fish market dan setelah itu anda akan diantar menuju kota Sharjah untuk bermalam.
Pagi ini anda akan diajak Photo stop UAQ fort, dhayah fort, dan anda akan berkesempatan untuk mengunjungi al hamra mall, setelah itu akan diantar menuju hotel untuk bermalam.
Setelah makan pagi anda akan diajak menuju kota Fujairah untuk mengunjungi fujairah port, al- bidyah mosque, bithnah wadi, masafi village, setelah itu anda akan diantar menuju hotel untuk bermalam
Selesai santap pagi Anda diajak menikmati Abra Water Taxi untuk melihat keindahan kota Dubai, untuk melakukan Desert Safari Tour dimana Anda dapat berkeliling gurun pasir menggunakan Jeep Khusus, juga berkesempatan mencoba camel ride & sand boarding (optional), henna design tattoo dan sambil menikmati BBQ Dinner.
Pagi ini anda akan diajak photo stop Burj Al Arab , Photo stop at Jumeirah Beach, Photo stop at Dubai MarinaWalk,Photo stop at Atlantis The Palm, dan perjalanan dilanjutkan dengan mengunjungi Dubai Mall untuk Photo stop at Burj Khalifa.
Selesai santap pagi Anda akan diajak untuk menikmati waktu bebas bermain di 2 theme park yang berada di dubai park yaitu Legoland dan Motiongate
Pagi hari, Anda akan diantar menuju Aiport untuk kembali ke tanah air. Tiba di Jakarta dengan membawa kenangan indah wisata bersama Kami. Terima Kasih atas partisipasi Anda dan sampai jumpa di acara wisata lainnya.